Anggota DPR RI Adriana Dondokambey Sosialisasikan Empat Pilar Kebangsaan di Minut

MINUT, BAROMETERSULUT.com – Anggota DPR RI Adriana Dondokambey berkeliling ke beberapa wilayah Desa yang ada di Kabupaten Minahasa Utara (Minut) guna mensosialisasikan empat pilar kebangsaan.

Selama beberapa hari (25-27/09/2020) Anggota Komisi X ini mengunjungi jemaat yang ada di Gereja GMIM Eben Haezer Watutumou , Gereja GMIM Syalom Tetempangan dan Masyarakat pesisir di Desa Munte.

Dalam kunjungan tersebut Srikandi PDI Perjuangan itu terus menggaungkan tentang keteladanan seorang pemimpin,

“Kepala keluarga adalah pemimpin, jadilah pemimpin yang memberikan contoh yang baik. Lingkungan keluarga yang baik akan menumbuhkan penerus bangsa yang berkualitas, memiliki SDM yang unggul” ucap mantan ketua komisi III DPRD Sulut itu.

Dirinya pun mengingatkan tentang pentingnya empat pilar kebangsaan dalam berbangsa dan bernegara.(*/abx)

Baca juga:  Petinggi PT Jasa Raharja Silaturahmi Dengan Dirkep Bank SulutGo, Jajal Kerjasama Penjaminan dan Asuransi Kredit

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *